Pengertian Motherboard
Dalam komponen PC, motherboard juga sering disebut sebagai mainboard. Juga ada beberapa istilah lain untuk menyebutnya, seperti mobo atau singkatan MB. Tugasnya pada PC adalah sebagai komponen circuit board utama yang menghubungkan banyak komponen lain. Mulai dari CPU/processor, RAM, video card, harddisk, dan seterusnya. Pada motherboard terdapat BIOS (Basic Input/Output System), yang akan di-loading kali pertama sistem menyala. BIOS mendefi - nisikan komponen yang terhubung dengan motherboard.
Apa Saja yang Membuat Motherboard Berbeda Satu dengan yang Lain?
Apa saja yang membuat perbedaan antara motherboard yang satu dengan yang lain. Sebelum membuat pilihan untuk sebuah motherboard, ada beberapa hal yang perlu diketahui. Berikut adalah beberapa poin penting yang perlu diperhatikan dari sebuah motherboard. |
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar